• JL. ABDUL RAHMAN SALEH NO. 24

  • 021-3441008, 0811-9222-656

  • presidentialhospital@rspadgs.net dan customercare@rspadgs.net (Untuk Pengaduan)

  • Rabu, 17 November 2021 Pimpinan dan seluruh warga Rumah Sakit Kepresidenan RSPAD Gatot Soebroto berkomitmen memberikan pelayanan kesehatan yang prima, profesional dan bebas dari korupsi. Bantu kami mewujudkannya dengan melaporkan segala bentuk tindakan korupsi yang terjadi di lingkungan rumah sakit. RSPAD Gatot Soebroto siap untuk Zona Integritas WBK dan WBBM!
UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 73 DI RUMAH SAKIT KEPRESIDENAN RSPAD GATOT SOEBROTO

UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 73 DI RUMAH SAKIT KEPRESIDENAN RSPAD GATOT SOEBROTO

Jumat, 17 Agustus 2018 Administrator

Jumat, 17 Agustus 2018. Rumah Sakit Kepresidenan RSPAD Gatot Soebroto menggelar upacara bendera untuk memperingati HUT RI yang ke 73 dimana upacara ini dipimpin oleh Kepala Rumah Sakit sendiri yakni Mayor Jendral TNI Dr. dr. Terawan Agus Putranto. Sp. Rad (K) RI . Upacara ini dilaksanakan setiap tahun ini sepatutnya menjadi momen-momen istimewa yang membawa kembali untuk flash back pada sejarah Kemerdekaan Bangsa Indonesia puluhan tahun silam. Saat bapak pendiri bangsa kita Ir.Soekarno dan Muhammad Hatta memproklamirkan Kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945.

Bertempat di Lapangan upacara Rumah Sakit Kepresidenan RSPAD Gatot Soebroto, Kepala Rumah Sakit membacakan amanat dari panglima dimana untuk seluruh personil jajaran TNI bersikap netral dan memberikan pelayanan terbaik dalam menjaga NKRI karena sebentar lagi memasuki masa Pemilihan Presiden atau pemilu